Shepin Misa – Dirimu Yang Terindah

Di pertengahan tahun 2021 ini, Shepin Misa merilis sebuah single yang berjudul “Dirimu Yang Terindah” nuansa music yang melankolis tetapi dibalut dengan lirik yang memuja seseorang yang dikaguminya.
para pencinta musik dangdut mungkin sudah tidak asing lagi dengan wanita cantik yang satu ini, pelantun lagu dangdut asal jawatimur. sudah sangat banyak lagu lagu dangdut koplo, khas jawatimuran yang telah di lantunkannya. kali ini shepin misa akan melantunkan single terbarunya, dirimu yang terindah